Fariz Rustam Munaf yang lebih dikenal dengan nama Fariz RM (lahir di Djakarta, 5 Januari 1959; umur 55 tahun) adalah seorang penyanyi dan musikus Indonesia. Dia dikenal masyarakat melalui lagu-lagu ciptaannya, seperti Barcelona dan Sakura, yang sempat menjadi hits pada awal dekade 1980-an. Fariz pun berakasi di Jakarta Blues Festival 2013, walaupun sudah usia fariz tetap sangat cekatan dengan Rock n' Roll nya, penoton pun terasa bersemangat melihat penampilannya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar